Indeks

Minggu, 10 Mei 2015

S068A035-040 Apakah Patut Memperlakukan Orang Muslim Itu Seperti Memperlakukan Orang Yang Berdosa?

(068:035)

afa taj'alul muslimina kal-mujrimin(a)

Apakah patut Kami memperlakukan orang-orang muslim itu seperti
(memperlakukan) orang-orang yang berdosa?

(068:036)

ma lakum

kaifa tahkumun(a)

Mengapa kamu (berbuat demikian)?

Bagaimana kamu mengambil keputusan?

(068:037)

am lakum kitabun fihi tadrusun(a)

Atau apakah kamu mempunyai kitab (yang diturunkan (Alloh) yang kamu pelajari?

(068:038)

inna lakum fihi lamma takhoyyarun(a)

Sesungguhnya kamu dapat memilih apa saja yang ada di dalamnya.

(068:039)

am lakum aimanun 'alaina balighotun ila yaumil-qiyamati inna lakum
lamma tahkumun(a)

Atau apakah kamu memperoleh (janji-janji yang diperkuat dengan) sumpah
dari Kami, yang tetap berlaku sampai hari kiamat, bahwa kamu dapat
keputusan (sesuai kehendakmu)

(068:040)

salhum ayyuhum bidzalika za'im(un)

Tanyakanlah kepada mereka, "Siapakah di antara mereka yang bertanggung
jawab terhadap (keputusan yang diambil itu)?

(QS 68 Surah Al Qolam ayat 35 - 40)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar