Indeks

Minggu, 03 Mei 2015

S066A006 Peliharalah Dirimu Dan Keluargamu Dari Api Neraka

(066:006)

ya ayyuhal-ladzina amanu

qu anfusakum wa ahlikum narow wa quduhan-nasu wal-hijarotu

'alaiha mala-ikatun ghiladhun syidadul la ya'shunalloha ma amarohum wa
yaf'aluna ma yu'marun(a)

Wahai orang-orang yang beriman!

Peliharalah dirimu dan keluargamu dari api neraka yang bahan bakarnya
adalah manusia dan batu,

penjaganya malaikat-malaikat yang kasar, dan keras,

yang tidak durhaka kepada Alloh terhadap apa yang Dia perintahkan
kepada mereka dan selalu mengerjakan apa yang diperintahkan.

(QS 66 Surah At Tahrim ayat 6)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar