Indeks

Rabu, 25 Maret 2015

S055A014-016 Nikmat Mana Yang Kamu Dustakan? Dia Telah Menciptakan Jin dan Manusia

(055:014)

kholaqol-insana min sholsholin kal-fakhkhor(i)

Dia menciptakan manusia dari tanah kering seperti tembikar,

(055:015)

wa kholaqol-janna mim marjim min nar(in)

dan Dia menciptakan jin dari nyala api tanpa asap.

(055:016)

fabi-ayyi ala-i robbikuma tukadzdziban(i)

Maka nikmat Tuhanmu yang manakah yang kamu dustakan?

(QS 55 Surah Ar Rohman ayat 14 - 16)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar