Indeks

Selasa, 27 Oktober 2015

S002A073 - Bani Israil - Allah memperlihatkan tanda kekuasaan-Nya

"fa qulnadh-ribuhu biba'dhiha
kadzalika yuhyillahul-mauta wa yurikum ayatihi la'al-lakum ya'qilun"

Artinya:

Lalu Kami berfirman:

"Pukullah mayat itu dengan sebagian anggota sapi betina itu!"

Demikianlah Allah menghidupkan kembali orang-orang yang telah mati, dan memperlihatkan padamu tanda-tanda kekuasaan-Nya agar kamu mengerti.

(QS 2 Al Baqoroh ayat 73)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar