Indeks

Kamis, 29 Maret 2012

S006A099 - Allah Menurunkan Hujan dan Menumbuhkan Segala Macam Tumbuhan


Sebelumnya ......

(006:099)

wa huwal ladzi anzala minas sama-i ma-a

fa akhroja bihi nabata kulli syai'

fa akhrojma minhu khodhiron tukhriju minhu habbam mutarokiba

wa minan nakhli min thol'iha qin-wanun daniyah

wa jannatim min a'nabiw waz zaituna wa rummana musytabihaw wa ghoiro mutasyabih

undhur ila tsamarihi idza atsmaro wa yan'ih

inna fi dzalikum la-ayatil liqoumiy yu'minun

Dan Dialah yang menurunkan air dari langit,

Lalu Kami tumbuhkan dengan air itu segala macam tumbuh-tumbuhan,

Maka kami keluarkan dari tumbuh-tumbuhan itu tanaman yang menghijau,

Kami keluarkan dari tanaman yang menghijau itu butir yang banyak

Dan dari mayang kurma mengurai tangkai-tangkai yang menjulai, dan
kebun-kebun anggur, zaitun dan delima yang serupa dan yang tidak
serupa,

Perhatikanlah buahnya pada waktu berbuah dan menjadi masak.

Sungguh pada yang demikian itu ada tanda-tanda (kekuasaan Allah) bagi
orang-orang yang beriman.

(QS 6 Al An'am  ayat 99)


Selanjutnya ......

Tidak ada komentar:

Posting Komentar